Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

6 Minuman Khas Bali yang Menyegarkan, Ada Es Daluman hingga Es Bir Non Alkohol

Kompas.com - 08/09/2022, 21:52 WIB
Puspasari Setyaningrum

Editor

KOMPAS.com - Bersantai ketika tengah liburan di Bali paling enak sambil menikmati minuman yang menyegarkan.

Tak banyak yang tahu jika terdapat beberapa minuman khas Bali yang pas dinikmati terutama jika cuaca terasa panas.

Baca juga: 20 Makanan Khas Bali yang Lezat, Tak Cuma Ayam Betutu dan Sate Lilit

Minuman ini dibuat dari berbagai bahan baku yang unik dengan citarasa yang menyegarkan.

Baca juga: Resep Pisang Rai, Camilan Manis Khas Bali yang Mudah Dibuat

Rekomendasi minuman khas Bali ini bisa dijadikan pilihan ketika Anda tengah berwisata kuliner di Pulau Dewata.

Baca juga: Apa Itu Betutu, Teknik Masak atau Nama Makanan Khas Bali?

1. Es Tambring

Es tambring menjadi minuman khas Bali yang cukup unik karena menggunakan putih telur ayam.

Putih telur ayam diolah bersama gula jawa dan asam untuk dijadikan sirup.

Sirup inilah yang dicampur dengan serutan kelapa muda dan es batu.

Meski menggunakan telur, es tembiring sama sekali tidak terasa amis namun menjadi minuman yang segar.

2. Es Kuwut

Es kuwut adalah minuman khas Bali yang cukup populer dan disukai semua orang.

Sajian es kuwut biasanya berisi parutan kelapa muda, melon dan biji selasih.

Rasa segar es kuwut didapat dari campuran air kelapa, sirup melon, dan perasan jeruk nipis.

3. Es Daluman

Es daluman adalah es cincau khas Bali yang rasanya manis dan segar.

Seperti es cincau pada umumnya, es daluman juga mencampur potongan cincau dengan santan segar, gula merah, sirup, dan serutan es.

Tak hanya menyegarkan, es daluman juga bisa membantu melancarkan pencernaan.

4. Loloh Cemcem

Loloh cemcem adalah jamu khas bali yang berbeda dari jamu lainnya yang umum ditemukan.

Halaman:


Terkini Lainnya

Ditabrak Bus di Bali, Turis Wanita Asal Belarus Tewas

Ditabrak Bus di Bali, Turis Wanita Asal Belarus Tewas

Denpasar
Perwira TNI di Bali yang Dilaporkan Istri Selingkuh Ditahan

Perwira TNI di Bali yang Dilaporkan Istri Selingkuh Ditahan

Denpasar
Prakiraan Cuaca Denpasar Hari Ini Rabu 24 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Denpasar Hari Ini Rabu 24 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Denpasar
Viral Video Pria WNA di Bali Curi BBM dari Sepeda Motor yang Terparkir

Viral Video Pria WNA di Bali Curi BBM dari Sepeda Motor yang Terparkir

Denpasar
4 Penyerang Kantor Satpol PP Denpasar Divonis 2 Tahun Penjara

4 Penyerang Kantor Satpol PP Denpasar Divonis 2 Tahun Penjara

Denpasar
WNA Aniaya Sopir Taksi di Kuta Bali, Videonya Viral

WNA Aniaya Sopir Taksi di Kuta Bali, Videonya Viral

Denpasar
Prakiraan Cuaca Denpasar Hari Ini Selasa 23 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Denpasar Hari Ini Selasa 23 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Denpasar
Kelelahan Saat Berwisata di Bali, 29 Siswa Asal Bandung Dilarikan ke RS

Kelelahan Saat Berwisata di Bali, 29 Siswa Asal Bandung Dilarikan ke RS

Denpasar
6 Bulan Buron, Pelaku Perburuan Satwa Liar di Hutan Taman Nasional Bali Barat Ditangkap

6 Bulan Buron, Pelaku Perburuan Satwa Liar di Hutan Taman Nasional Bali Barat Ditangkap

Denpasar
Truk Terguling Menimpa Pemotor di Tabanan, 1 Orang Tewas

Truk Terguling Menimpa Pemotor di Tabanan, 1 Orang Tewas

Denpasar
Prakiraan Cuaca Denpasar Hari Ini Sabtu 20 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Prakiraan Cuaca Denpasar Hari Ini Sabtu 20 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Denpasar
Istri Perwira TNI yang Jadi Tersangka Usai Unggah Dugaan Perselingkuhan Suami Ajukan Praperadilan

Istri Perwira TNI yang Jadi Tersangka Usai Unggah Dugaan Perselingkuhan Suami Ajukan Praperadilan

Denpasar
Apple Academy Akan Dibuka di Bali, Pj Gubernur: Kita Bersyukur

Apple Academy Akan Dibuka di Bali, Pj Gubernur: Kita Bersyukur

Denpasar
Prakiraan Cuaca Denpasar Hari Ini Jumat 19 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Denpasar Hari Ini Jumat 19 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Denpasar
Imbas Erupsi Gunung Ruang, 2 Penerbangan dari Bali ke Jepang dan China Dibatalkan

Imbas Erupsi Gunung Ruang, 2 Penerbangan dari Bali ke Jepang dan China Dibatalkan

Denpasar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com