Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Prabowo: Otak Cerdas tapi Hati Busuk, Itu Koruptor

Kompas.com - 06/02/2024, 13:39 WIB
Yohanes Valdi Seriang Ginta,
Pythag Kurniati

Tim Redaksi

DENPASAR, KOMPAS.com - Calon presiden (capres) nomor urut 2, Prabowo Subianto, meminta masyarakat untuk mewaspadai orang cerdas tapi tidak memiliki hati yang baik.

Ia menilai orang yang berkarakter seperti itu berisiko menjadi koruptor karena kepintarannya digunakan untuk berbohong dan merampok uang negara.

Baca juga: TKN: Ucapan Terima Kasih dan Janji Pimpin Indonesia Jadi Kesempurnaan Posisi Prabowo

Hal tersebut disampaikan Prabowo saat menghadiri perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-16 Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra) di Hotel The Merupakan Sanur, Denpasar, Bali, pada Selasa (6/2/2024).

"Kalau otak cerdas hati busuk ini berbahaya sekali bagi rakyat Indonesia. Otak baik hati busuk, koruptor saudara-saudara sekalian. Kepintarannya adalah bagaimana pintar bohong bagaimana pintar maling, bagaimana pintar ngerampok dari uang negara. Ini kita harus waspadai," kata Prabowo.

Baca juga: Mahasiswa Papua di Bandung Deklarasi Dukungan Kepada Prabowo-Gibran, Siap Menangkan Satu Putaran

Menurut Ketua Umum Partai Gerindra ini, seseorang yang memiliki kecerdasan juga harus disertai hati yang baik pula.

Ia menyebutkan, koalisi Indonesia Maju sudah mengumpulkan orang cerdas dan para pakar dari semua partai dan kampus terbaik untuk ikut mengurus Indonesia ke depannya.

Prabowo berjanji akan menciptakan swasembada pangan, bahan bakar minyak (BBM), dan energi yang ramah lingkungan.

"Kita swasembada pangan, mampu atau tidak? mampu. Kita akan swasembada BBM, kita akan swasembada energi, mampu atau tidak? Mampu. Karunia Tuhan yang Maha Besar kita nanti BBM kita ramah lingkungan," kata dia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang


Terkini Lainnya

Anak 7 Tahun di Buleleng Jadi Korban Pemerkosaan oleh Tetangganya

Anak 7 Tahun di Buleleng Jadi Korban Pemerkosaan oleh Tetangganya

Denpasar
Siasat WN Ukraina di Bali, Curi Perhiasan Senilai Rp 12 Juta demi Dideportasi ke Inggris

Siasat WN Ukraina di Bali, Curi Perhiasan Senilai Rp 12 Juta demi Dideportasi ke Inggris

Denpasar
Soal Masuk Kabinet Prabowo, Sandiaga Merasa Tak Pantas karena Banyak yang Lebih Berkeringat

Soal Masuk Kabinet Prabowo, Sandiaga Merasa Tak Pantas karena Banyak yang Lebih Berkeringat

Denpasar
Kala Sandiaga Hadiahi Puan Miniatur Banteng Saat WWF Ke-10 di Bali...

Kala Sandiaga Hadiahi Puan Miniatur Banteng Saat WWF Ke-10 di Bali...

Denpasar
Buka 1,8 Juta Formasi PPPK, Menteri PAN-RB Bantah Ada Unsur Politik

Buka 1,8 Juta Formasi PPPK, Menteri PAN-RB Bantah Ada Unsur Politik

Denpasar
Ratusan Wisatawan Mancanegara Santap Olahan Ikan Gratis di Lovina Bali

Ratusan Wisatawan Mancanegara Santap Olahan Ikan Gratis di Lovina Bali

Denpasar
Puan Soroti Timpangnya Anggaran untuk Senjata dan Air, Ada Misalokasi Anggaran

Puan Soroti Timpangnya Anggaran untuk Senjata dan Air, Ada Misalokasi Anggaran

Denpasar
Disambut Jokowi di 'Gala Dinner' WWF Bali, Puan: Pertemuan yang Ditunggu

Disambut Jokowi di "Gala Dinner" WWF Bali, Puan: Pertemuan yang Ditunggu

Denpasar
Elon Musk di Pembukaan WWF Bali: Alien Mungkin Menamai Kita Air

Elon Musk di Pembukaan WWF Bali: Alien Mungkin Menamai Kita Air

Denpasar
Di Depan Delegasi WWF,  Jokowi Sebut Petani Kecil Rentan Alami Kekeringan di Tahun 2050

Di Depan Delegasi WWF, Jokowi Sebut Petani Kecil Rentan Alami Kekeringan di Tahun 2050

Denpasar
Buka WWF Ke-10 di Bali, Jokowi Kenalkan Prabowo kepada Delegasi

Buka WWF Ke-10 di Bali, Jokowi Kenalkan Prabowo kepada Delegasi

Denpasar
Hilang 2 Hari, Kakek di Buleleng Ditemukan Tewas di Dasar Sungai

Hilang 2 Hari, Kakek di Buleleng Ditemukan Tewas di Dasar Sungai

Denpasar
Jadi Pembicara di WWF Bali, Elon Musk: Jujur, Saya Tidak Tahu Banyak tentang Air

Jadi Pembicara di WWF Bali, Elon Musk: Jujur, Saya Tidak Tahu Banyak tentang Air

Denpasar
Setelah Starlink, Elon Musk Siap Berinvestasi di Indonesia

Setelah Starlink, Elon Musk Siap Berinvestasi di Indonesia

Denpasar
Starlink Batal Diresmikan Jokowi, Elon Musk Disambut Menkes Budi Gunadi

Starlink Batal Diresmikan Jokowi, Elon Musk Disambut Menkes Budi Gunadi

Denpasar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com