Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Polisi Berlakukan Rekayasa Lalu Lintas di Jalur Gilimanuk Bali Saat Mudik Lebaran

Kompas.com - 13/04/2022, 15:03 WIB
Hasan,
Dheri Agriesta

Tim Redaksi

JEMBRANA, KOMPAS.com - Polres Jembrana bakal memberlakukan rekayasa lalu lintas di Jalur Gilimanuk, Kabupaten Jembrana, Provinsi Bali, saat mudik.

Hal ini untuk mengantisipasi kemacetan arus mudik di jalur menuju Pelabuhan Gilimanuk.

Baca juga: Polisi Dirikan 5 Pos Pemeriksaan Pemudik di Jembrana, Catat Lokasinya

Seperti yang diketahui, pelabuhan tersebut menjadi titik lokasi berkumpulnya para pemudik yang hendak menyeberang dari Bali ke Pulau Jawa.

Diperkiraan masyarakat yang akan mudik akan membludak. Mengingat, mudik pada tahun ini diperbolehkan pemerintah setelah dua tahun sebelumnya sempat dibatasi.

Kapolres Jembrana, AKBP Dewa Gede Juliana menyampaikan, pihaknya menyiapkan sejumlah rencana untuk mengatur arus mudik. Salah satunya dengan memberlakukan rekayasa lalu lintas di Jalur Gilimanuk.

Kepolisian bakal menggunakan jalan di kawasan permukiman warga di Kelurahan Gilimanuk sebagai manuver kendaraan kecil yang menuju ke pelabuhan.

Penggunaan akses menuju pelabuhan ini untuk memecah konsentrasi. Agar arus kendaraan tak hanya menumpuk di satu jalur saja.

"Rekayasa arus akan dilakukan di wilayah Gilimanuk dengan memanfaatkan jalur dalam sebelah Terminal Kargo untuk mengurai kepadatan," jelasnya, dikonfirmasi Rabu (13/4/2022).

Dengan memanfaatkan jalan di pemukiman warga, kendaraan yang antre menuju Pelabuhan Gilimanuk juga bisa dipisahkan berdasarkan jenisnya.

Saat mulai arus mudik nanti, pihaknya juga menyiapkan beberapa pos pemeriksaan di sepanjang Jalur Gilimanuk, baik untuk menghindarai penumpukan di Pelabuhan.

Pihaknya juga berkoordinasi dengan Polres Badung terkait keberangkatan para pemudik dari Terminal Mengwi, Kabupaten Badung, Provinsi Bali.

Baca juga: Restorative Justice, Pria yang Curi Aki untuk Bayar Cicilan Motor di Jembrana Dibebaskan

"Agar penumpang yang berangkat dari sana dipastikan sudah divaksin dan dicek kelengkapan persyaratan perjalanannya," katanya.

"Sehingga, para penumpang tiba di Pelabuhan Gilimanuk sudah diperiksa di daerahnya masing-masing," tutup dia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Prakiraan Cuaca Denpasar Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Denpasar Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah Berawan

Denpasar
Syuting Tanpa Izin di Bali, 2 Produser 'Reality Show' Asal Korea Selatan Terancam Dideportasi

Syuting Tanpa Izin di Bali, 2 Produser "Reality Show" Asal Korea Selatan Terancam Dideportasi

Denpasar
Imigrasi Bali Gagalkan Keberangkatan WNI Pakai Paspor Palsu ke Australia

Imigrasi Bali Gagalkan Keberangkatan WNI Pakai Paspor Palsu ke Australia

Denpasar
KSAD Sebut Bakal Bantu AP, Istri Perwira TNI yang Laporkan Perselingkuhan Suami

KSAD Sebut Bakal Bantu AP, Istri Perwira TNI yang Laporkan Perselingkuhan Suami

Denpasar
Soal TNI Gunakan Istilah OPM, KSAD: Agar Anggota di Papua Tak Ragu Ambil Tindakan Tegas

Soal TNI Gunakan Istilah OPM, KSAD: Agar Anggota di Papua Tak Ragu Ambil Tindakan Tegas

Denpasar
Koster Minta Maaf Pernah Tolak Tim Israel dan Indonesia Batal Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U-20 2023

Koster Minta Maaf Pernah Tolak Tim Israel dan Indonesia Batal Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U-20 2023

Denpasar
Menparekraf: Ada Penumpukan Wisatawan di Bali Selatan

Menparekraf: Ada Penumpukan Wisatawan di Bali Selatan

Denpasar
Prakiraan Cuaca Denpasar Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Prakiraan Cuaca Denpasar Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Denpasar
Cabuli Anak, Pria di Bali Dilaporkan Istri ke Polisi

Cabuli Anak, Pria di Bali Dilaporkan Istri ke Polisi

Denpasar
Satpol PP Sidak Warung Masakan Daging Anjing di Buleleng, Pemilik Disanksi Pidana

Satpol PP Sidak Warung Masakan Daging Anjing di Buleleng, Pemilik Disanksi Pidana

Denpasar
WN Jerman Aniaya Karyawan Vila di Bali karena Ditagih Uang Tunggakan

WN Jerman Aniaya Karyawan Vila di Bali karena Ditagih Uang Tunggakan

Denpasar
Sopir Bus yang Tabrak WN Belarus sampai Tewas Ditetapkan Tersangka

Sopir Bus yang Tabrak WN Belarus sampai Tewas Ditetapkan Tersangka

Denpasar
2 WNA di Bali Aniaya Pecalang, Tak Terima Ditegur untuk Kecilkan Suara Musik

2 WNA di Bali Aniaya Pecalang, Tak Terima Ditegur untuk Kecilkan Suara Musik

Denpasar
Oknum Perwira TNI di Bali Terseret 3 Kasus yaitu Perselingkuhan dan KDRT, Ditahan karena Perzinaan

Oknum Perwira TNI di Bali Terseret 3 Kasus yaitu Perselingkuhan dan KDRT, Ditahan karena Perzinaan

Denpasar
Prakiraan Cuaca Denpasar Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Denpasar Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Denpasar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com