Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 12/09/2023, 20:00 WIB
Dini Daniswari

Editor

KOMPAS.com - Tumpek Landep merupakan tradisi masyarakat Bali yang mayoritar beragama Hindu.

Hari Raya Tumpek Landep merupakan rangkaian Hari Raya Saraswati.

Tumpek Landep adalah hari peringatan untuk memohon keselamatan kepada Hyang Widhi Wasa dalam manifetasinya sebagai Sanghyang Pasupasti.

Hari Raya Tumpek Landep merupakan momentum umat Hindu di Bali sebagai pernyataan syukur dan menghargai teknologi (terbuat dari logam, besi, perak, emas, dan sejenisnya) sebab telah membantu manusia dalam menjalani kehidupannya.

Tumpek Landep

Makna Tumpek Landep

Kata landep berarti tajam, lancip, runcing, atau ketajaman. Dalam arti harfiah diartikan dalam senjata tajam, seperti tombak dan keris.

Benda-benda tersebut mempunyai fungsi untuk menegakkan kebenaran, sehingga benda-benda itu diupacarai.

Sesuai konteks kekinian, senjata lancip mempunyai arti yang luas yang tidak sebatas keris dan tombak.

Baca juga: Hari Raya Tumpek Landep, Polisi Bali Lakukan Penyucian Senjata Api

Melainkan benda-benda hasil cipta karsa manusia yang mempermudah hidupnya, seperti mobil, sepeda motor, komputer, laptop, dan sebagainya. Benda-benda tersebut diupacarai.

Umat Hindu tidak menyembah benda-benda teknologi ini.

Mereka memohon kepada Sang Hyang Pasupati yang telah menganugerahkan kekuatan pada benda tersebut sehingga bermanfaat dan mempermudah kehidupan.

Makna Tumpek Lamdep adalah tonggak penajaman pikiran (landeping idep).

Penyadaran manusia terhadap instrumen terpenting dalam kehidupannya, yaitu idep (daya pikir).

Kemampuan berpikir tersebutlah yang menjadikan manusia sebagai makhluk mulia dibandingkan tumbuhan dan hewan.

Manusia sudah sepatutnya tiada henti untuk mengasah ketajaman pikirannya hingga mencapai kecemerlangan budi, yaitu dapat memilih yang baik dan buruk.

Dengan budi yang baik, manusia dapat memerangi kebodohan maupun kesengsaraan.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda
28th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Terkini Lainnya

Prakiraan Cuaca di Denpasar Hari Ini 21 September 2023 : Pagi dan Malam Berawan

Prakiraan Cuaca di Denpasar Hari Ini 21 September 2023 : Pagi dan Malam Berawan

Denpasar
Saat WNA Inggris Tampar Polisi di Bali, Tak Terima Diberhentikan Usai Langgar Lalu Lintas

Saat WNA Inggris Tampar Polisi di Bali, Tak Terima Diberhentikan Usai Langgar Lalu Lintas

Denpasar
Lift yang Jatuh dan Tewaskan 5 Orang di Bali Diduga karena Kelebihan Beban

Lift yang Jatuh dan Tewaskan 5 Orang di Bali Diduga karena Kelebihan Beban

Denpasar
Polisi Segara Gelar Perkara Tentukan Tersangka Kasus Lift Jatuh di Bali

Polisi Segara Gelar Perkara Tentukan Tersangka Kasus Lift Jatuh di Bali

Denpasar
WN Inggris yang Dorong dan Tampar Polisi di Bali Ditangkap, Terancam Dideportasi

WN Inggris yang Dorong dan Tampar Polisi di Bali Ditangkap, Terancam Dideportasi

Denpasar
2 WNA Tersangka Pemerkosaan WN Filipina di Bali Kabur Saat Hendak Dilimpahkan ke Jaksa

2 WNA Tersangka Pemerkosaan WN Filipina di Bali Kabur Saat Hendak Dilimpahkan ke Jaksa

Denpasar
Prakiraan Cuaca di Denpasar Hari Ini 20 September 2023 : Pagi dan Malam Berawan

Prakiraan Cuaca di Denpasar Hari Ini 20 September 2023 : Pagi dan Malam Berawan

Denpasar
WNA Australia Curi Obat Kuat di Apotek di Bali, Berakhir Damai

WNA Australia Curi Obat Kuat di Apotek di Bali, Berakhir Damai

Denpasar
Kasus Bunuh Diri di Bali Tertinggi Ketiga Nasional, PDSKJI: Keterbatasan Akses Layanan Kesehatan Jiwa

Kasus Bunuh Diri di Bali Tertinggi Ketiga Nasional, PDSKJI: Keterbatasan Akses Layanan Kesehatan Jiwa

Denpasar
Viral Video WNA di Bali Dorong Polisi Lalu Lintas, Diduga Tak Terima Diperiksa

Viral Video WNA di Bali Dorong Polisi Lalu Lintas, Diduga Tak Terima Diperiksa

Denpasar
Harga Beras di Buleleng Tembus Rp 14.000 Per Kg, Pemkab Distribusikan Bantuan Pangan

Harga Beras di Buleleng Tembus Rp 14.000 Per Kg, Pemkab Distribusikan Bantuan Pangan

Denpasar
Pengiriman 5 Kilogram Ganja Medan-Bali Digagalkan, 2 Residivis Ditangkap

Pengiriman 5 Kilogram Ganja Medan-Bali Digagalkan, 2 Residivis Ditangkap

Denpasar
WNA Italia yang Berhubungan Intim di Depan Rumah Warga di Bali Ditangkap

WNA Italia yang Berhubungan Intim di Depan Rumah Warga di Bali Ditangkap

Denpasar
Alami Mati Mesin, Kapal Berpenumpang 114 Orang Kandas di Gilimanuk

Alami Mati Mesin, Kapal Berpenumpang 114 Orang Kandas di Gilimanuk

Denpasar
Kapal Kandas di Perairan Gilimanuk, 114 Penumpang Dievakuasi

Kapal Kandas di Perairan Gilimanuk, 114 Penumpang Dievakuasi

Denpasar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com