Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Identitas Pria Bugil Naik Motor di Buleleng Akhirnya Terungkap, Ternyata Seorang Polisi

Kompas.com - 25/03/2022, 14:56 WIB
Hasan,
Dheri Agriesta

Tim Redaksi

BULELENG, KOMPAS.com - Identitas pria bugil yang mengendarai sepeda motor di jalanan Kabupaten Buleleng, Provinsi Bali, akhirnya terungkap.

Pria tersebut ternyata anggota polisi yang bertugas di Polres Buleleng berinisial IGS (43). Dia nekat berkendara tanpa busana diduga karena mengalami gangguan kejiwaan.

"Setelah dilakukan penyelidikan, ternyata yang bersangkutan adalah personel (polisi)," jelas Kasi Humas Polres Buleleng AKP Gede Sumarjaya saat dikonfirmasi, Jumat (25/3/2022).

Sumarjaya menyebutkan, peristiwa di video tersebut terjadi pada Kamis (24/3/2022) sekitar pukul 12.00 Wita.

IGS saat itu berangkat dari rumahnya dan hendak menuju Polres Buleleng untuk bekerja.

Baca juga: Diduga Korupsi Rp 250 Juta, Mantan Bendahara Bumdes di Buleleng Jadi Tersangka

IGS mengendarai sepeda motor matik Vario dengan kondisi tidak mengenakan pakaian sehelai pun. Saat berada di perempatan Kelurahan Penarukan, seorang pengendara mobil pun merekam aksi IGS.

Video berdurasi sekitar 46 detik tersebut, kemudian tersebar hingga viral di media sosial.

"Dalam video itu, yang bersangkutan (IGS) memang dalam perjalanan mau kerja. Sampai di Mapolres, langsung diamankan oleh anggota dan dipakaikan baju," lanjutnya.

IGS merupakan anggota yang tugas di bagian Dokes Polres Buleleng. Pria dengan pangkat Aipda itu diketahui mengalami gangguan jiwa sejak 2012.

"Yang bersangkutan sudah dua kali keluar-masuk RSJ Bangli. Tahun 2016 dan 2021 lalu. Dia dirawat di RSJ hanya beberapa bulan," kata dia.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Prakiraan Cuaca Denpasar Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Denpasar Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah Berawan

Denpasar
Syuting Tanpa Izin di Bali, 2 Produser 'Reality Show' Asal Korea Selatan Terancam Dideportasi

Syuting Tanpa Izin di Bali, 2 Produser "Reality Show" Asal Korea Selatan Terancam Dideportasi

Denpasar
Imigrasi Bali Gagalkan Keberangkatan WNI Pakai Paspor Palsu ke Australia

Imigrasi Bali Gagalkan Keberangkatan WNI Pakai Paspor Palsu ke Australia

Denpasar
KSAD Sebut Bakal Bantu AP, Istri Perwira TNI yang Laporkan Perselingkuhan Suami

KSAD Sebut Bakal Bantu AP, Istri Perwira TNI yang Laporkan Perselingkuhan Suami

Denpasar
Soal TNI Gunakan Istilah OPM, KSAD: Agar Anggota di Papua Tak Ragu Ambil Tindakan Tegas

Soal TNI Gunakan Istilah OPM, KSAD: Agar Anggota di Papua Tak Ragu Ambil Tindakan Tegas

Denpasar
Koster Minta Maaf Pernah Tolak Tim Israel dan Indonesia Batal Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U-20 2023

Koster Minta Maaf Pernah Tolak Tim Israel dan Indonesia Batal Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U-20 2023

Denpasar
Menparekraf: Ada Penumpukan Wisatawan di Bali Selatan

Menparekraf: Ada Penumpukan Wisatawan di Bali Selatan

Denpasar
Prakiraan Cuaca Denpasar Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Prakiraan Cuaca Denpasar Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Denpasar
Cabuli Anak, Pria di Bali Dilaporkan Istri ke Polisi

Cabuli Anak, Pria di Bali Dilaporkan Istri ke Polisi

Denpasar
Satpol PP Sidak Warung Masakan Daging Anjing di Buleleng, Pemilik Disanksi Pidana

Satpol PP Sidak Warung Masakan Daging Anjing di Buleleng, Pemilik Disanksi Pidana

Denpasar
WN Jerman Aniaya Karyawan Vila di Bali karena Ditagih Uang Tunggakan

WN Jerman Aniaya Karyawan Vila di Bali karena Ditagih Uang Tunggakan

Denpasar
Sopir Bus yang Tabrak WN Belarus sampai Tewas Ditetapkan Tersangka

Sopir Bus yang Tabrak WN Belarus sampai Tewas Ditetapkan Tersangka

Denpasar
2 WNA di Bali Aniaya Pecalang, Tak Terima Ditegur untuk Kecilkan Suara Musik

2 WNA di Bali Aniaya Pecalang, Tak Terima Ditegur untuk Kecilkan Suara Musik

Denpasar
Oknum Perwira TNI di Bali Terseret 3 Kasus yaitu Perselingkuhan dan KDRT, Ditahan karena Perzinaan

Oknum Perwira TNI di Bali Terseret 3 Kasus yaitu Perselingkuhan dan KDRT, Ditahan karena Perzinaan

Denpasar
Prakiraan Cuaca Denpasar Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Denpasar Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Denpasar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com